Pemanfaatan Lumpur Sedimentasi sebagai Koagulan Daur Ulang dalam Proses Koagulasi-Flokulasi (Studi Kasus: Unit IPA 1, Perumda Way Rilau Kota Bandar Lampung)Salwa Khairunnisa / Mutiara Fajar, S.T., M.T. / Undergraduate Thesis, 2023Perumda Way Rilau sampai saat ini belum melakukan pengolahan lumpur residu hasil pengolahan air baku karena belum memiliki unit pengolahan lumpur. Oleh karena itu, diperlukan penanganan lebih lanjut untuk mengatasi permasalahan lumpur. Salah satu strategi pengolahan lumpur yaitu dengan cara memanfaa... |
Pemanfaatan Daur Ulang Limbah Aspal Hasil Cold Milling Menjadi Bahan Lapis Cement Treated Recycle Sub Base (CTRSB) Dengan Zeolit Sebagai Subtitusi Semen Pada Perkerasan Jalan RayaMUHAMMAD DAFFA ALBASITH / Ir. Amelia Oktavia, S.T., M.T., IPM., CST., CSP / Teknik Sipil, 2024Cement Treated Recycle Sub Base (CTRSB) adalah Campuran agregat, Semen portland dan Air yang kuat dan tahan lama yang banyak digunakan sebagai base course/sub base course dalam konstruksi perkerasan jalan. Lapisan ini dapat digunakan di perkerasan fleksibel atau kaku, dan berbagai bahan yang mung... |
Pengaruh Proses Pemaparan Gas CO2 Pada Beton Daur Ulang Sebagai Substitusi Agregat Halus Dalam Pembuatan Mortar GeopolimerNADIA SYAFA ATHELIA / Ahmad Yudi S.T., M.T. / Teknik Sipil, -0001Peningkatan kebutuhan semen portland yang disebabkan oleh tingginya pembangunan dan pembongkaran di Indonesia selama beberapa tahun terakhir mengakibatkan masalah krusial pada lingkungan, seperti penumpukan limbah beton yang tidak diolah dengan baik dan peningkatan konsentrasi CO2 pada atmosfe... |
PENGARUH VARIASI FRAKSI BERAT SERAT PISANG ABAKA TERHADAP SIFAT MEKANIK KOMPOSIT BERMATRIKS HDPE DAUR ULANGMarcell Cristover Simarmata / Wahyu Solafide Sipahutar, S.Si., M.Sc. / Teknik Material, 2025Permasalahan limbah plastik terutama HDPE, memerlukan solusi inovatif serta potensi serat pisang abaka dipilih karena sifat mekaniknya yang unggul dan dapat meningkatkan performa komposit. Penelitian ini bertujuan menganalisis pengaruh variasi fraksi berat serat pisang abaka (5%, 10%, 20%) terhadap ... |